Bulan Ramadan, bulan yang penuh keberkahan. Segenap umat muslim di berbagai belahan dunia turut bahagia dengan hadirnya bulan ini. Ramadan juga disebut dengan syahru al-qur’an. Terdapat banyak hal yang dilakukan untuk menyambut datangnya bulan mulia ini, mulai dari menyiapkan diri secara jasmani, menyediakan kurma dan menu khas lainnya, tadarusan dan masih banyak lagi. Mabna Syarifah… Continue reading Semarak Sambut Ramadan dengan Lailatul Qiraah
Category: BERITA
Angklung dan Nasyid Meriahkan Pentas Lailatul Qiraah Mabna Syarifah Mudaim
(19/03/2023) Marhaban Yaa Ramadan… Marhaban Yaa Syahru Siyam… Bulan Ramadan benar-benar sudah di depan mata, menghitung hari demi hari menunggu bulan mulia, bulan penuh suka cita. Sebagai bentuk bahagia menyambut bulan Ramadan, Mabna Syarifah Mudaim mengadakan acara Lailatul Qiraah 2023. Acara dengan tema “Semarak Mengharumkan Ramadan dengan Meneladani Isi al-Qur’an” menjadi pegangan kuat panitia dalam… Continue reading Angklung dan Nasyid Meriahkan Pentas Lailatul Qiraah Mabna Syarifah Mudaim
Syarhil-Qur’an Guncangkan Pentas Lailatul Qiraah Mabna Syarifah Mudaim
Ahad (19/3/2023) ‒ Bertempat di lapangan utama, Mabna Syarifah Mudaim mengadakan kegiatan Lailatul Qiraah sebagai rangkaian acara Tarhib Ramadan. Acara tersebut diisi dengan beberapa penampilan dari program esktrakurikuler di Mabna Syarifah Mudaim. Salah satunya adalah penampilan dari esktrakurikuler Syarhil-Qur’an. Pada kesempatan ini mereka berhasil mempersembahkan drama dan musikalisasi puisi yang sangat menarik hati para penonton dan… Continue reading Syarhil-Qur’an Guncangkan Pentas Lailatul Qiraah Mabna Syarifah Mudaim
Mabna Syarifah Mudaim Tampilkan Tari Giri Salawat pada Acara Lailatul Qiraah
Ahad (19/03/2023) ‒ Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadan 1444 H, Mabna Syarifah Mudaim memeriahkannya dengan mengadakan acara Lailatul Qiraah. Sesuai dengan namanya acara tersebut dilaksanakan di malam hari dengan agenda utama penampilan variasi lantunan ayat suci al-Qur’an. Tidak hanya itu, ada juga penampilan-penampilan lain, salah satunya adalah penampilan hasil dari program ektakurikuler Tari Mabna… Continue reading Mabna Syarifah Mudaim Tampilkan Tari Giri Salawat pada Acara Lailatul Qiraah
Mudabbirah Mabna Syarifah Mudaim Raih Juara Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Kabupaten dan Nasional
Rizki Faiza Firdausi atau yang akrab disapa Faiza merupakan salah satu Mudabbirah Mabna Syarifah Mudaim tahun 2022 yang telah memiliki banyak prestasi dalam bidang keagamaan. Berbagai kompetisi khususnya dalam bidang Musabaqah Tilawatil Qur’an menjadi ajang bagi Faiza untuk mengasah bakat dan minatnya. Salah satu lomba yang dia ikuti pada tahun 2022 yaitu Musabaqah Tilawatil Qur’an… Continue reading Mudabbirah Mabna Syarifah Mudaim Raih Juara Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Kabupaten dan Nasional
Sambut Semester Baru, MSF Gelar Sosialisasi Peraturan dan Program bagi Mahasiswi Asing
Memasuki semester baru, Ma’had Al-Jamiah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta khususnya Mabna Syarifah Fatimah, mulai berbenah diri dalam rangka memaksimalkan kegiatan-kegiatan yang akan berlangsung pada semester genap, baik kegiatan belajar mengajar, kemahiran kebahasaan, kealqur’anan maupun ekstrakurikuler. Salah satu langkah yang ditempuh untuk memberikan fasilitas terbaik kepada seluruh warga Mabna Syarifah Fatimah adalah dengan melakukan sosialisai program kegiatan… Continue reading Sambut Semester Baru, MSF Gelar Sosialisasi Peraturan dan Program bagi Mahasiswi Asing
Membanggakan! Jurnal Tadabbur Resmi ber-ISSN
Jumat, (10/2/2023) Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menerbitkan SK ISSN untuk Tadabbur: Jurnal Integrasi Keilmuan Ma’had Al-Jami’ah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta dengan nomor 2985-4970 mulai edisi Volume 1 Nomor 2, Desember 2022. Dr. KH. Akhmad Sodiq, M.Ag selaku Kepala Pusat Ma’had Al-Jami’ah sekaligus Editor in Chief Jurnal Tadabbur menyambut gembira capaian ini. Tujuan… Continue reading Membanggakan! Jurnal Tadabbur Resmi ber-ISSN
Partisipasi Ma’had UIN Jakarta dalam Rihlah Ilmiah IX UINSA
Kegiatan Ma’had tingkat Nasional yang bertajuk Rihlah Ilmiah IX dengan tema: “Posisi dan Peran Ma’had al-Jami’ah dalam Pengarusutamaan Moderasi Islam di Indonesia”, tahun ini diselenggarakan oleh Ma’had al-Jami’ah UIN Sunan Ampel Surabaya, pada 21-23 November 2022. Ada dua agenda besar dalam kegiatan ini, yakni: Pertama, acara temu Mudir Ma’had Al-Jami’ah PTKIN Se-Indonesia yang dikemas dalam… Continue reading Partisipasi Ma’had UIN Jakarta dalam Rihlah Ilmiah IX UINSA
RAPAT KERJA OMM 2022
OMM, yang merupakan singkatan dari Organisasi Mudabbir/ah UPT. Ma’had al-Jami’ah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta menggelar Kegiatan Rapat Kerja TA 2022/2023, yang dilaksanakan pada hari Ahad, 23 Oktober 2022 secara luring di masjid lt. 1 Mabna Syekh Nawawi. Kegiatan yang mengusung tema “Achieve the Highest Quality of People by Being a Modern and Devout Muslim” ini… Continue reading RAPAT KERJA OMM 2022
Reaktualisasi Nilai Nasionalisme Mahasantri Pada peringatan Hari Santri Nasional di Mabna Syarifah Mudaim
Pada tanggal 22 Oktober Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo menetapkan sebagai Hari Santri Nasional. Hal ini dapat dilihat pada keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015 yang ditandatangani pada 15 Oktober 2015 di Masjid Istiqlal, Jakarta. Ditetapkannya Hari Santri Nasional merupakan bentuk apresiasi peranan santri dalam memerjuangkan kemerdekaan Indonesia. Meskipun demikian, peringatan Hari Santri Nasional tidak… Continue reading Reaktualisasi Nilai Nasionalisme Mahasantri Pada peringatan Hari Santri Nasional di Mabna Syarifah Mudaim